Total Unduhan: 1 miliar +
Rating: 4,5
Ulasan: 759 ribu +
Link: Download Sekarang
8. SongFlip Music Streamer Player
Berlanjut ke aplikasi lainnya yang bisa kamu jadikan referensi apabila mencari sebuah platform pemutar musik.
Di dalam aplikasi ini sudah tersedia jutaan lagu yang bisa ditambahkan ke favorit.
Kamu pun bisa mendengarkan lagu secara gratis dengan menggunakan wifi atau jaringan selular.
Total Unduhan: 10 juta +
Rating: 4,6
Ulasan: 390 ribu +
Link: Download Sekarang
9. JOOX Music – Live and Karaoke
Selanjtunya ada aplikasi JOOX yang hingga kini masih tetap eksis. Aplikasi ini hampir sama seperti Spotify yang menyuguhkan kualitas musik secara bagus dan enak sekali untuk didengarkan.
Di sini kamu dapat mendengarkan lebih dari 40 juta lagu baik musisi dari Indonesia maupun dari internasional. Kamu pun bisa mendengarkan radio dan podcast di dalam aplikasi JOXX.
Total Unduhan: 100 juta +
Rating: 4,4
Ulasan: 6,36 juta +
Link: Download Sekarang
10. Resso
Urutan terakhir ada aplikasi Resso, aplikasi yang satu ini dahulunya sangatlah populer, hingga kini pun Resso masih ada.
Kamu dapat menikmati lagu diiringi lirik, mengunduh lagu, mengikuti akun penyanyi favorit, dan lain-lain.
Total Unduhan: 100 juta +
Rating: 3,6
Ulasan: 3,57 juta +
Link: Download Sekarang