10 Rekomendasi Aplikasi Musik Terbaik dan Gratis 2023

JABAREKSPRES – Beberapa rekomendasi aplikasi musik gratis terbaik 2023 ini patut untuk kamu gunakan jika hendak mencari referensi sebuah platform musik.

Semakin berkembangnya teknologi maka turut berdampak pula terhadap kemajuan aplikasi musik. Saat ini memang sudah banyak banget platform yang tersedia, namun jika ingin mencoba yang terbaik simak informasi ini.

Saat ini layanan dari aplikasi musik gratis bukan hanya menyediakan musik saja, akan tetapi biasanya ada juga siniar (podcast) serta radio.

Kelebihan dari menggunakan aplikasi saat kita mendengarkan musik bisa secara daring ataupun luring.

Aplikasi musik gratis terbaik 2023 versi Jabarekspres ini boleh kamu jadikan acuan jika hendak menginstalnya.

10 Aplikasi Musik Gratis Terbaik 2023

1. Spotify

10 Rekomendasi Aplikasi Musik Terbaik dan Gratis 2023

Aplikasi pertama yang menjadi rekomendasi yaitu Spotify, sepak terjang aplikasi yang satu ini dalam memberikan pelayanan musik tak usah kamu ragukan lagi.

Sebab kamu dapat menikmati beragam musik yang tersedia dan terbaru setiap harinya. Semua genre musik di dalam aplikasi ini ada, mulai dari pop, dangdut, rock, dan lain sebagainya.

Kamu pun dapat membuat playlist lagu yang disukai. Spotify memberikan pelayanan secara gratis terhadap setiap pengguna, namun akan ada keterbatasan dalam fitur gratis.

Di antaranya akan ada iklan setiap musik selesai diputar, namun jika kamu berbayar maka tidak akan ada iklan.

Walaupun ada iklan, tetapi para pengguna yang gratis pun cukup banyak sebab kualitas dari audio Spotify terdengar sangat enak.

Selain musik ada juga siniar-siniar yang menarik yang bisa kamu dengarkan.

Total Unduhan: 1 miliar +

Rating: 4,4

Ulasan: 28,6 juta+

Link: Download Sekarang

2. YouTube Music

10 Rekomendasi Aplikasi Musik Terbaik dan Gratis 2023

Selanjutnya yaitu YouTube Music, aplikasi musik ini dapat memanjakan telingamu saat memutar musik.

Untuk bisa menggunakan aplikasi ini kamu bisa mencoba selama satu bulan secara gratis.  Ada beragam akun yang sudah diverifikasi di seluruh dunia di platform YouTube Music.

Kemudian untuk lagu-lagunya pun banyak yang bagus-bagus dan enak untuk didengar.

Total Unduhan: 1 miliar +

Rating: 4,3

Ulasan: 4,7 juta+

Link: Download Sekarang

3. SoundCloud – musik & audio

10 Rekomendasi Aplikasi Musik Terbaik dan Gratis 2023

Apabila kamu menyukai musik dan juga radio maka aplikasi ini cocok sekali. Kamu dapat kapan saja memutar musik ataupun radio di dalam aplikasi ini.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan