Tenor yang tersedia mulai dari 30 hari hingga 90 hari. Anda juga dapat meningkatkan tenor jika memiliki skor kredit debitur yang baik.
Bunganya juga terbilang rendah karena mulai hanya dari 0,4% saja. Sehingga, pembayarannya tidak begitu tinggi.
BACA JUGA: GoPayPinjam Pinjol Legal Bunga Rendah Hanya KTP Saja!
Anda dapat melakukan pembayarannya melalui nomor virtual account (VA) yang tertera pada aplikasi Rupiah Cepat.
Itulah salah satu aplikasi pinjol legal OJK yang dapat Anda percayakan. Ada baiknya juga, Anda tidak terikat dengan pinjol. Lebih baik mulai menabung dari sekarang.