Jangan lupa perhatikan ketentuan aplikasinya dari masing-masing misi yang dikerjakan, agar berhasil dan sesuai kebijakannya.
- Pencairan dimulai dari yang paling rendah
Agar terhindar dari aplikasi scam atau penipuan, pengguna jangan langsung mencari keuntungan dengan pencairan yang cukup besar.
Hal ini karena biasanya ada syarat dan ketentuan yang cukup besar juga untuk dilakukan, jika pengguna menarik hadiah dengan nominal besar.
Misalnya, jika menginginkan hadiah Rp200 ribu perlu koin sebanyak 1.000.000 koin dari hasil bermain game.
Tentu akan dirasa berat bukan? Nah, solusinya mulailah dari yang paling kecil dan buktikan terlebih dahulu apakah aplikasi masih terbukti membayar atau tidak.
Jika iya, maka Anda bisa masih bisa melanjutkan menggunakan aplikasinya.
Namun jika tidak sukses cair, dapat meninggalkannya dan mencari aplikasi lainnya yang lebih menguntungkan.
Anda juga tak perlu terburu-buru dan memakan waktu yang lama dalam mengerjakan misinya, hal ini hanya akan memberatkan Anda.
Pakai aplikasi di waktu luang sebagai media hiburan saja, sehingga tidak akan terlalu kecewa jika mengalami kegagalan.