“Dengan eksistensi SKC, kami berharap dapat terus menjadi bagian dari pertumbuhan perekonomian syariah, selaras dengan aspirasi kami untuk membantu masyarakat Indonesia hidup lebih sejahtera, menjadi salah satu kontributor ekonomi syariah terkemuka di Indonesia, sekaligus mendukung visi pemerintah agar Indonesia menjadi pusat ekonomi Syariah global,” tutup Omar.
Sharia Knowledge Centre: Komitmen Prudential Syariah Percepat Literasi Keuangan Syariah Indonesia
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News