Apa Itu Toxic Productivity, Simak Penyebab serta Cara Mengatasinya

Bagaimana cara menghilangkan gangguan toxic productivity? Begini langkah sederhananya.

Mulai mengubah kebiasaan dalam bekerja

Cobalah melakukan pekerjaan dengan menyenangkan. Misalnya, memberi waktu Anda untuk beristirahat dan sebuah makanan lezat setelah menyelesaikan satu tugas.

Buat list

Membuat list seperti rencana harian akan menjadikan Anda lebih paham tentang kapasitas diri dan lebih memprioritas apa yang akan dikerjakan terlebih dahulu.

Pastikan juga Anda menyelipkan beberapa aktivitas selain pekerjaan, seperti bermain game, menonton film, dan berinteraksi bersama keluarga.

Bersikaplah profesional

Bekerjalah sesuai dengan jam kerja tanpa melakukannya diluar waktu tersebut. Untuk itu buatlah batasan hidup agar tidak terjebak di dalamnya.

Anda masih bisa berhubungan dengan rekan kerja di luar jam kantor. Tapi, buatlah perjanjian topik yang dibicarakan bukan tentang pekerjaan.

Jangan lupa makan

Jangan lupa memanfaatkan waktu istirahat untuk makan. Sehingga, Anda terhindar dari berbagia penyakit yang diakibatkan karena telat makan.

Beristirahatlah

Tidur merupakan kebutuhan tubuh setiap hari. Sementara tubuh dan pikiran Anda butuh istirahat dari segala rutinitas harian.

Sebaiknya, Anda tidak perlu mengerjakan pekerjaan pada saat waktu tidur tiba.***

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan