Jajak pendapat ini membuktikan bahwa para remaja mempunyai perhatian tersendiri mengenai krisis iklim yang sedang dialami oleh planet bumi.
Bagaimanapun peran anak muda sangatlah penting dalam menyuarakan penanganan krisis iklim. Krisis perubahan iklim begitu besar dampaknya pada kita semua.