Geng Motor Kembali Berulah, Terekam CCTV Pukuli Dua Pemuda Menggunkaan Double Stick

Kasus pengeroyokan tersebut berdasarkan informasi yang radartasik.com himpun di lapangan, telah dilaporkan pihak korban ke Polsek Cihideung Polres Tasikmalaya Kota.

”Sudah ada laporannya kemarin kang,” ujar Kapolsek Cihideung AKP Cecep Bambang melalui Panit I Reskrim Polsek Cihideung Iptu Rohana Efendi. (Rezza Rizaldi / Radartasik.com)

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan