Aplikasi Desa Wisata Perlu Dioptimalkan Bagi Desa Perintis Wisata

Aplikasi desa wisata ini juga bisa menjadi media transaksi produk desa wisata, baik berupa jasa ataupun barang. Karena itu, kata Halim Iskandar, desa-desa wisata hendaknya mempersiapkan diri untuk mengisi media promosi ini dengan baik dan semenarik mungkin.

“Dengan demikian, melalui aplikasi desa wisata tersebut akan mudah bagi calon pengunjung dalam memilih tujuan liburannya,” tutur dia.

(Antara)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan