Cuaca Ekstrem Hantui Warga, BPBD KBB Sebut Dua Daerah  Rawan Puting Beliung

Dia mengatakan, dampak yang ditimbulkan akibat kejadian itu menyebabkan 2 rumah rusak ringan, 2 rusak sedang, dan 3 rusak berat. Selain itu, sebuah tempat makan juga rusak berat dan satu garasi mengalami rusak ringan.

Untuk rumah yang mengalami kerusakan rata-rata terjadi di bagian atap karena genteng ataupun asbesnya tersapu angin. Namun masih bisa tertangani setelah petugas datang dan membantu warga membereskan kerusakan yang terjadi.

“Satu orang hanya mengalami luka ringan dan langsung ditangani. Sementara total ada 33 jiwa yang terdampak akibat kejadian ini,” sambungnya. (mg6/drx)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan