“Dengan bergabungnya Danamart, pilihan kami untuk memberikan akses permodalan kepada pelaku UMKM semakin banyak,” jelas dia.
Bahwa untuk saat ini Kadin Jawa Barat akan terusun mendorong pengusaha-pengusaha di Jawa Barat untuk mengembangkan UKM-nya dalam skala besar.
“Kita akan dorong pengusaha Jabar dari yang kecil menjadi sedang, dan sedang menjadi besar. Mudah-mudahan pengusaha Jabar bisa lebih sukses ke depannya,” pungkasnya. (mg2/drx)