Menurutnya, sejauh ini pembangunan flyover yang memiliki panjang 30 meter, dengan lebar 9 meter dan tinggi sekitar 10 meter itu proses pembangunannya dinilai sangat lama.
“Nggak tau kenapa kok lama sekali ya pembangunannya. Kalau warga sih inginnya cepat beres, biar bisa dimanfaatkan dan nggak kebul lagi,” pungkasnya. (ziz/gun)