Gerindra Sesalkan Tes Korona di Stadion

Dijelaskannya, Rapid test merupakan metode pemeriksaan untuk melacak infeksi virus SARS-CoV-2 dengan mengambil sampel darah yang akurasinya mencapai 95 persen. Hasil rapid test dapat diketahui dalam waktu 10 menit

Sehingga, kata dia, jika ada warga yang positif COVID-19 dari hasil rapid test, warga tersebut akan dites kembali dengan metode PCR dengan mengambil sampel lendir di hidung dan tenggorokan. (mg1/drx)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan