Pemkab Jamin Kenyamanan Wisman Muslim dengan Konsep Wisata Halal

Intan menyebutkan, konsep wisata halal ini perlu diterapkan lantaran 80 persennya para pengunjung yang datang merupakan muslim. Sehingga harus menyediakan berbagai hal untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi para pengunjung yang datang. “Seperti menyediakan musola dan memastikan makanan yang disajikan halal,” kata Intan seraya menyebutkan salah satu contoh kepedulian kepada pengunjung muslim yakni dengan menyediakan area wisata Hijab Swimming Pool di Floating Market sejak 2016 lalu. (drx)

[google-drive-embed url=”https://drive.google.com/file/d/1U3t_MsIrjL14AQWShm5kKdn-EIAIu05Y/preview?usp=drivesdk” title=”Halal Tourism Outlook.pdf” icon=”https://drive-thirdparty.googleusercontent.com/16/type/application/pdf” width=”100%” height=”500″ style=”embed”]

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan