Rencananya, Anies hari ini akan memantau langsung jalannya pelaksanaan UN untuk tingkat SMA/SMK/MA di Surabaya. Dia akan menyambangi beberapa sekolah di Kota Pahlawan tersebut.
”Surabaya adalah satu-satunya kota yang Unas-nya seluruhnya menggunakan komputer, 100 persen menggunakan komputer,” ujarnya bangga. (yul/bbs/rie)
Komentar