Pemkab Gandeng TNI Sukseskan Program KB

Pada kesempatan itu, Abubakar juga menekankan kepada camat yang menjadi peserta rakerda agar menindaklanjuti rakerda ini di masing-masing kecamatan, mengoordinasikan dan memfasilitasi pelayanan KB dan menggali potensi kemitraan untuk menunjang kegiatan kependudukan, program KB, dan pemberdayaan perempuan.

Peserta rakerda sebanyak 150 orang yang berasal dari SKPD, Kementerian Agama, RSUD, dan camat. Pemberi materinya antara lain dosen pasca sarjana Unpad Ferry Hadiyanto, Sekda Kabupaten Bandung Barat Maman S. Sunjaya, dan Asisten Perekonominan dan Pembangunan Dodo Suhendar. (drx/vil)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan