Komunitas Neuronesia Berbagai Cara Mengendalikan Fungsi Otak

Sebagai contoh, dengan mengenal otak, maka LGBT (lesbian, guy, biseks dan transgender) dan pornografi bisa diatasi karena semuanya terjadi akibat kesalahan pola asuh yang berpengaruh ke otak. ”Kami membuat aplikasi Charity Digital SOULMATE agar semua masyarakat yang ingin tahu soal ilmu otak,” katanya.

Sementara itu, Co Founder Komunitas Neuronesia Wulandarini mengatakan, komunitas ini terbentuk dilatarbelakangi kegundahan seorang ibu yang melihat perkembangan zaman yang rentan diikuti anaknya. Menurut dia, sebagai ibu tak ingin anak-anaknya terjerumus kepada hal-hal negative.

”Kita pernah sharing mengenai anatomi otak bekerja. Di sana kita tahu bahwa kebanyakan orang tua itu salah asuh terhadap anaknya. Makanya kami buat komunitas ini dengan harapan bisa memaksimalkan kinerja otak,” ujar Wulan. (*/fik)

Tinggalkan Balasan